Monday, April 13, 2009

Error di Ms. Office


Pernah kejadian saat buka aplikasi ms. office 2003 (word, exel,etc) muncul pesan"microsoft office word has not been installed for the current user...bla..bla.."? Aku mengalami ini. Aplikasi ini aku uninstall, aku instal lagi, berulang-lang tapi selalu muncul tulisan itu, padahal aku sudah login dengan administrator?
Setelah browse untuk beberapa lama ternyata masalah terjadi karena kesalahan wanktu install office saat pertama kali,yaitu pilihan option "user" yang mau memakai tidak di buat untuk every one/ semua. Trus bagaimana cara memperbaikinya?
1. Unistall office.
2. Buat account baru ( contoh. Temp),dengan type account sebagai administrator
3. logoff, login dengan Temp
5. Instal lagi aplikasinya...
5. Masuk ke registry lihat di HKCU,Software,Microsoft, office, 11.0, klik kanan pilih export, simpan dengan nama office(reg).
6. logoff
7.Masuk ke registry lihat di HKCU,Software,Microsoft, office, 11.0, klik kanan pilih import, (office(reg))
8. coba deh buka aplikasi office.. tra la.... udah beres

1 comment:

  1. gerarderosari156@gmail.comMay 28, 2009 at 10:36 PM

    hallo mas bambang, foto gue belum bisa di posting nih..

    ReplyDelete